Pada kesempatan kali ini Panduan Code akan memberikan tutorial singkat tentang cara mencari nilai terbersar dan terkecil dari suatu array a...
Mencari Nilai Terbesar Dan Terkecil Menggunakan Python
Rabu, Oktober 19, 2022
Daftar Isi [Tampil]
Pada kesempatan kali ini Panduan Code akan memberikan tutorial singkat tentang cara mencari nilai terbersar dan terkecil dari suatu array atau deret bilangan menggunakan bahasa pemrograman python.
Untuk tahap installasi python nya sudah pernah Panduan Code sampaikan di postingan sebelumnya, silahkan cek terlebih dahulu.
Sekarang mari kita mulai tutorial nya.
Source Code Mencari Nilai Terbesar Dan Terkecil Python
Berikut source code nya:
# bil = [10,15,8]
a = 10
b = 15
c = 8
bil = [a,b,c]
print(bil)
print('Nilai terbesar:', max(bil))
print('Nilai terkecil:', min(bil))
Penjelasan Source Code Nilai Terbesar Dan Terkecil Python
Baris pertama yang dijadikan komentar adalah bentuk array dari bilangan yang akan di hitung.
Lalu tiga baris variabel a,b,c adalah nilai yang akan di hitung mana yang terbesar dan mana yang terkecil.
baris bil=[a,b,c] adalah variabel yang menyusun variabel a,b,c menjadi bentuk array seperti pada baris pertama yang dijadikan komentar.
print(bil) adalah untuk menampilkan angka sebelum di proses nilai terbesar dan terkecil nya.
Dan dua baris terakhir adalah untuk menampilkan nilai terbesar dan terkecil nya, dengan cara kode max(bil) untuk nilai terbesar, lalu min(bil) untuk nilai terkecil.
Mudah bukan?, sekian dulu tutorial singkat dari Panduan Code semoga bermanfaat, salam titik koma.
Coba cari lagi apa yang ada inginkan pada kolom berikut:
Bantu Apresiasi Bantu berikan apresiasi jika artikelnya dirasa bermanfaat agar penulis lebih semangat lagi membuat artikel bermanfaat lainnya. Terima kasih.